Pengertian Bahasa Menurut Plato Adalah?

Pengertian Bahasa Menurut Plato

Pengertian bahasa menurut Plato adalah pernyataan pikiran seseorang dengan perantaraan onomata (nama benda atau sesuatu) dan rhemata (ucapan) yang merupakan cermin dari ide seseorang dalam arus udara lewat mulut.

Plato adalah filsuf Yunani murid Socrates yang memiliki pandangan filosofis sama seperti gurunya.

Meski demikian, Plato merupakan seorang pemikir yang lebih sistematis dari gurunya.

Baca juga: 7 Filsuf Yunani Kuno dan Hasil Pemikirannya

Salah satu hasil pemikiran Plato adalah tentang idea yang menurutnya ialah sebuah realitas yang sebenarnya dapat dikenali oleh panca indera apabila dari segala sesuatu yang ada.

Plato juga merupakan pendiri dari Akademi Platonik di Athena, sekolah tingkat tinggi pertama di dunia Barat.

Dalam pandangan fisika, Plato setuju dengan pemikiran Pythagoras.

Previous Post Next Post