The topic of the passage is about the characteristic of a bee hummingbird because it tells us a broad description of the unique bird.
Tema dari bacaan tersebut adalah tentang karakteristik hummingbird karena memberikan deskripsi umum tentang burung unik tersebut.
Untuk mengetahui topik atau tema dari sebuah bacaan seperti yang disebutkan di atas, diperlukan pembacaan menyeluruh dari awal hingga akhir teks.
Baca juga: Vast flows of information is carried on hair-thin fiber-optic cables
Dengan cara ini, kita dapat memahami apa yang dibahas dalam teks tersebut secara keseluruhan.
Topik dari sebuah teks dapat ditemukan dengan mengidentifikasi tema utama setiap paragraf dan kalimatnya.
Dari situ, kita dapat mengetahui secara umum apa yang dibicarakan dalam teks tersebut.
Dalam pasage atau paragraf di atas, topik atau tema pokok dapat diketahui dari kalimat pembuka dalam pasage tersebut, yaitu:
The tiniest bird is the bee hummingbird (Burung terkecil adalah Hummingbird)
Dari kalimat pertama, kita dapat mengetahui bahwa seluruh pasase akan membahas secara rinci mengapa Hummingbird dianggap sebagai burung terkecil di dunia.
Dibuktikan dengan kalimat-kalimat berikutnya yang menjelaskan secara terperinci bagaimana ukuran dan kecepatan kepakan sayap hummingbird membuatnya unik dan menyerupai serangga.